Dengan pangsa pasar terbesar selama dua tahun berturut-turut, AGON byAOC, Sub-Merek Gaming dari AOC berhasil mempertahankan dominasinya sebagai merek teratas di pasar monitor gaming Indonesia pada tahun 2022. AGON by AOC Monitor telah memposisikan diri sebagai opsi utama bagi gamers di Indonesia, menurut studi pasar terbaru (Laporan IDC 2022), dengan menyediakan beragam monitor canggih dan […]
Read More